Layaknya Pemilu, SMPN 11 Mesuji Gelar Pemilihan Ketua OSIS
SMPN 11 melaksanakan pemilihan Ketua OSIS-Dok. SMPN 11 Mesuji-
Dengan begitu kedepan mampu mewujudkan kemajuan dan juga pengembangan siswa itu sendiri.
Pemilihan ketua OSIS yang dilaksanakan ini juga untuk mengedukasi peserta didik dalam belajar berorganisasi.
BACA JUGA:Bebas Dari Penjara, Mantan Bupati Mesuji Khamami Ingin Fokus Ini
“Untuk itu, diharapkan siswa juga dapat memetik pembelajaran dalam pemilihan ketua OSIS. Karena kegiatan seperti ini juga sebagai upaya untuk membentuk karakter siswa,” jelasnya.
Untuk Diketahui, dari hasil pelaksanaan pemilihan Ketua OSIS SMPN 11 Mesuji yang diikuti oleh empat kandidat itu
yang maju menjadi Ketua OSIS terpilih dengan suara terbanyak yaitu calon nomor urut empat Muhammad Sahidin Bravo dengan perolehan suara sebanyak 165. (*)
Sumber: