Lowongan Kerja Terbaru Rekrutmen Dosen Institut Teknologi Bandung
--
Para dosen tidak tetap pengajar ini juga harus mendukung para Dosen Tetap ITB yang beban pengajarannya meningkat karena adanya kelas-kelas baru di ITB Kampus Jatinangor pada program studi Desain Komunikasi Visual, Informatika, dan Sistem dan Teknologi Informasi.
Lamaran lengkap dapat dikirimkan dan hanya ke link: https://s.id/rekrutmen-dtt-pengajar-jatinangor-ITB
Paling lambat lamaran diterima panitia pada tanggal 4 Juni 2023 pukul 23.59 WIB.
BACA JUGA: Lowongan Kerja Terbaru Kejaksaan Negeri, Segera Daftar!
2. Dosen Tidak Tetap Pengajar Kelas Khusus ITB Kampus Cirebon
Institut Teknologi Bandung membuka rekrutmen untuk Dosen Tidak Tetap Pengajar Kelas Khusus Kampus Cirebon.
Dalam rangka memberikan layanan belajar mengajar yang prima bagi para mahasiswa di ITB Kampus Cirebon, dibuka rekrutmen dosen tidak tetap pengajar kelas khusus kampus Cirebon.
Dosen yang dibutuhkan yakni untuk Fakultas Teknologi Industri (FTI), Sekolah Arsitektur, Perencanaan, dan Pengembangan Kebijakan (SAPPK).
Kemudian Fakultas Teknik Pertambangan dan Perminyakan (FTTM) dan Fakultas Ilmu dan Teknologi Kebumian (FITB).
Kandidat dosen yang dibutuhkan yakni memiliki pengalaman mengajar yang sangat baik di lingkungan pendidikan tinggi.
Selain itu juga berkompeten dalam memberikan dukungan kepada para mahasiswa untuk mencapai tujuan pendidikan mereka.
Dosen Tidak Tetap Pengajar ini wajib memberikan kontribusi besar dalam kegiatan belajar-mengajar di Kampus ITB.
Para dosen tidak tetap pengajar ini juga harus mendukung para Dosen Tetap ITB yang beban pengajarannya meningkat karena adanya kelas-kelas baru di ITB Kampus Cirebon.
Lamaran lengkap dapat dikirimkan dan hanya ke link: https://s.id/rekrutmen-dtt-pengajar-cirebon-ITB
Paling lambat lamaran diterima panitia pada tanggal 4 Juni 2023 pukul 23.59 WIB.
Sumber: