Muncul Isu Pemecatan Guru Honorer yang Demo di DPRD Tulang Bawang, Begini Tanggapan Kepala Dinas Pendidikan

Muncul Isu Pemecatan Guru Honorer yang Demo di DPRD Tulang Bawang, Begini Tanggapan Kepala Dinas Pendidikan

Seratusan guru honorer demo di DPRD Tulang Bawang saat Rapat Paripurna HUT RIke 78-Muhammad Zainal Arifin-

Ristu berharap pendidikan di Kabupaten Tulang Bawang dapat berjalan dengan baik, serta kebutuhan guru dapat diakomodir. 

"Kami justru sangat senang apabila ada guru yang diangkat menjadi PNS ataupun PPPK," tuturnya.

Sebelumnya diberitakan, ratusan guru honorer di Kabupaten Tulang Bawang yang tergabung dalam Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI) melakukan aksi damai di gedung Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) setempat.

Adapun, unjuk rasa yang digelar ratusan guru honorer tersebut menuntut pemerintah kabupaten Tulang Bawang untuk membuka formasi PPPK tahun 2023 sesuai dengan PMK Nomor 212/PMK.07/2022.

BACA JUGA:Surat Sakti Untuk Para Honorer, Alhamdulillah Terlindung Dari PHK!

Mereka berharap kepada para wakil rakyat agar dapat menerima aspirasi para guru honorer yang selama ini merasa kurang diberi perhatian. (*)

Sumber: