Tingkatkan Minat Baca, Lampung Tengah Dirikan 1.000 Taman Baca
Lampung Tengah dirikan Taman Bacaan Masyarakat-Radar Lamteng-
"Sehingga generasi muda memiliki kecakapan hidup. Agar mampu bersaing dan bersanding untuk mencerdaskan, mensejahterakan dan meningkatkan perekonomian keluarga," kata bupati.
Kegiatan juga dihadiri jajaran forkopimda, perwakilan Kepala Dinas Perpustakaan Provinsi Lampung, Ketua TP. PKK, pimpinan BUMD, Ketua GOW, camat, Bunda Literasi Kecamatan serta tamu undangan lainnya. (*)
Sumber: